Penyakit Lupus Tidak Bisa diobati

Penyakit Lupus Tidak Bisa diobati - Penyakitt Lupus merupakan penyakit inflamasi kronis yang dikarenakan sistem imun pada tubuh melemah dan di karenakan juga oleh sistem kekebalan tubuh yang slah sehingga mulai menyerang jaringan dan organ tubuh sendiri. Penyerangan pada tubuh terkadang tidak di ketahui langsung gejalanya sehingga si penderita akan merasakan setelah penyakit ini sudah lama di dalam tuibuh.

Penyakit Inflamasi akibat lupus dapat menyerang berbagai bagian tubuh,iantara :Kulit , Sendi, Sel darah, Paru-paru Dan Jantung

Gejalanya Penyakit Lupus kerap mirip dengan penyakit lain sehingga sulit untuk didiagnosis. Gejala lupus sangat bervariasi. Ada yg bersifat ringan dan ada yg bahkan mengancam jiwa.


JenisPenyakit Lupus ini memang tdk menular, tetapi bisa berbahaya dan bahkan berpotensi mematikan bagi penderita. Sudah banyak korban dari penyakit lupus ini.

 Penyakit Lupus Tidak Bisa diobati

Penyakit Lupus Tidak Bisa diobati
Gejala umumnya adalah ruam kulit, kelelahan, sakit dan pembengkakan pada sendi.

Akibat dari penyakit lupus ini beragam sekali. Ada yang sampai harus kehilangan memori ingatan, Kanker dan jantung.

Penyakit Lupus sendiri tdk dpt disembuhkan, tujuan pengobatannya hanya untuk mengurangi tingkat gejala yang timbul serta mencegah kerusakan organ -organ pada penderita lupus. Pencegahan juga untuk mengurangi rasa sakit di sekitar sendi dan mengurangi pula bekerjanya penyakit lupus menggerogoti organ tubuh.

Jika tidak segera ditangani dengan baik, lupus dapat mengakibatkan berbagai komplikasi berupa gangguan jantung, nefritis ( peradangan ginjal ), sindrom sjogren, dll 

Ada Sebagian Masyarakat yang berpendapat kalau penyakit lupus adalah penyakit keturunan atau penyakit bawaan dari keluarga atau penyakit gen.

Apa Sajakah Jenis Tipe-tipe Penyakit  Lupus

Penyakit lupus terbagi dalam beberapa tipe, antara lain:
 
- Penyakit Lupus eritematosus sistemik (systemic lupus erythematosus/SLE).
- Penyakit Lupus eritematosus diskoid (discoid lupus erythematosus/DLE).
- Penyaki Lupus akibat penggunaan obat.

Jenis lupus yang menjadi pembahasan utama dalam artikel ini adalah lupus eritematosus sistemik (systemic lupus erythematosus/SLE).

close
Penyakit Lupus Tidak Bisa diobati Rating: 4.5 Diposkan Oleh: NINA AYSIANA RUNNY

0 komentar:

Post a Comment